Wednesday, 22 January 2014

Menggambar bersama anak-anak lagi

Menggambar dengan anak-anak adalah hal yang menyenangkan. Liburan yang lalu saya kembali menjadi relawan guru gambar. Kali ini di Rumoh Aneuk Nanggroe, Keutapang. Rasa senang karena memberikan sesuatu itu datang lagi ketika saya mengajar. Apalagi melihat anak-anak itu juga senang. Menggambarlah.
Buat hati kita senang. Semua gambar adalah indah.
















No comments:

Post a Comment