Saturday 17 December 2011

Hilling: The Last Project

Ini adalah proyek terakhir yang saya kerjakan di Old Westbury

KETERANGAN PROYEK
 Nama Proyek   : Hilling
Lokasi              : Rose Garden
Tujuan            : Memproteksi tanaman mawar ini dari kematian saat musim dingin datang nanti (menghindari winter kill)
Mekanisme       :Memproteksi bagian pangkal batang mawar yang nantinya akan terpapar dan tertimbun salju dengan menimbun membuat bukit pada tanaman pangkal tanaman. Di samping itu bahan yang digunakan juga dihararapkan meningkatkan suhu ketika musim dingin berlangsung.
Bahan              : Compost dan Sweet Peat (Walaupun namanya peat, namun dengan alasan ekologis, bahan ini tidak terbuat dari paku2an yang sudah mulai jarang ditemukan, melainkan dari sisa limbah peternakan kuda.
Alat                 : Sekop dan Tenaga yang banyak
Cara kerja        : Timbun pangkal tanaman mawar dengan lapisan compost terlebih dahulu (pastikan semua sisi tanaman tertutupi, Kemudian timbun lagi dengan sweet peat. Langkah selanjutnya berdoa agar sang mawar bisa menghadapi musim dingin ini dengan selamat, he...

yang baru ditimbun kompos saja,yang kiri sudah ditimbun dengan sweet peat pula

Ini si sweet peat itu

No comments:

Post a Comment