Friday 28 October 2011

Museum of American Natural History

Ingat film night at museum? museum ini adalah inspirasi dan lokasi ceritanya. M-A-N-H
Dari fosil dinosaurus segede gaban sampai budaya dari seluruh penjuru dunia dipamerkan di sini. Dijamin satu hari saja tidak cukup untuk melihat semua koleksinya. Lagi pula kalau mau lihat semuanya malah akan pusing lelah. Kata teman saya "Too Much Information" jadi kalau mengunjungi tempat2 seperti ini ada baiknya pilah-pilih dulu apa aja yang ingin dilihat, baiknya apa yang jadi interest kita saja. Kalau saya, suka tentang budaya jadi sebagian besar waktu saya mutar-mutar di lantai budaya-budaya dunia... Lets check what I got!!
Fosil2 dinosaurus bertebaran, gak kebayang aja kalau benar2 seperti di film night at museum itu
I just discover ternyata orang indian itu kerajianan tangannya keren2 sekali, full colour, detail, dan padu
Kalau dilihat lihat sedikit mirip dengan pola2 sulam aceh juga
another indian craft
See, Design kaos temurui clothingline mirip2 dengan ini. maksudnya design gayo juga mirip-mirip dengan indian juga
tas2 indian
Indonesian collection
Indonesian textil
Bali..
Asian Collection

1 comment:

  1. ka chiqa kpengen bgt ksini nih pas ke NY kmaren,, tp apa daya tak sempat..

    ReplyDelete